Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2009

Latihan UN

1. Hasil pengukuran pelat seng panjang 1,50 cm dan lebarnya 1,20 cm. Luas pelat seng menurut aturan penulisan angka penting adalah ……. cm2. A. 1,8012 B. 1,801 C. 1,800 D. 1,80 E. 1,8 2. Sebuah teropong bintang menghasilkan perbesaran 20 kali. Jika jarak fokus lensa objektif 100 cm, maka jarak antara lensa objektif dan lensa okuler adalah... A. 120 cm B. 105 cm C. 100 cm D. 95 cm E. 80 cm 3. Dua buah benda, A dan B massanya m, bergerak berlawanan arah dengan kecepatan masing-masing 10 m/s dan 15 m/s. Setelah tumbukan benda menjadi satu. Kecepatan kedua benda sesaat setelah tumbukan adalah... A.10 m/s searah dengan gerak benda A semula B. 5 m/s berlawanan arah dengan gerak benda A semula C. 5 m/s searah dengan gerak benda B semula D. 2,5 m/s berlawanan arah dengan gerak benda A semula E. 2,5 m/s searah dengan gerak benda A semula 4. Suatu tempat di atmosfer bumi memiliki percepatan gravitasi 1/9 g, dengan g adalah percepatan gravitasi di permukaan bumi. Jika bumi dianggap bulat sempurna

Kisi-Kisi UN Fisika SMA 2009

1. Membaca pengukuran alat ukur panjang (jangka sorong) dan menentukan ketelitian hasil pengukuran sesuai alat ukur yang digunakan 2. Membedakan besaran skalar dan vektor serta menjumlah / mengurangkan besaran-besaranvektor dengan berbagai cara. 3. Menentukan besaran-besaran fisis gerak lurus 4. Menentukan berbagai besaran dalam hukum Newton dan penerapannya dalamkehidupan sehari-hari 5. Menentukan hubungan besaran-besaran fisis yang terkait dengan gaya gravitasi antar planet 6. Menentukan letak titik berat dari berbagai benda homogen 7. Menganalisis hubungan besaran-besaran yang terkait dengan gerak rotasi 8. hubungan usaha dengan perubahan energi dalam kehidupan sehari-hari dan menentukan besaran-besaran yang terkait 9. Menjelaskan sifat elastisitas benda dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari 10. Menentukan besaran-besaran yang terkait dengan hukum kekekalan energi mekanik 11. Menentukan besaran-besaran fisis yang terkait dengan hukum kekekalan momentum 12. Menentukan proses p

Soal Alat Optik

1. Titik jauh penglihatan seseorang 100 cm di depan mata. Berapakah kekuatan lensa kaca mata yang diperlukan orang ini ? 2. Titik dekat mata seseorang 200 cm. Agar orang itu dapat melihat dengan jelas pada jarak 25 cm, maka berapakah kekuatan lensa kacamata yang dia perlukan ? 3. Seorang tukang arloji memakai lup yang jarak fokusnya 12,5 cm. Berapakah perbesaran bayangan lup yang dihasilkan pada saat mata berakomodasi dan tidak berakomodasi ? 4. Sebuah teropong bumi diarahkan ke sebuah benda yang jauh tak berhingga. Jarak fokus objektifnya 50 cm. Jarak fokus lensa pembalik dan lensa okuler masing-masing 5 cm. Berapakh panjang teleskop tersebut ? 5. Sebuah mikroskop mempunyai obyektif berjarak 2 cm. Sebuah benda diletakkan 2,2 cm di bawah obyektif. Jika perbesaran okuler 10 kali, maka Berapakah perbesaran total mikroskop ? 6. Sebutkan perbedaan dan persamaan kamera dan kacamata !

Soal Listrik Statis

1. Dua buah muatan -4,0 μC dan -5,0 μC terpisah pada jarak 20 cm. Berapakah kuat medan listrik di tengah keduanya ? 2. Dua buah muatan -4,0 μC dan +9,0 μC terpisah pada jarak 30 cm. Di manakah tempat yang medan listriknya sama dengan nol ? 3.Berapakah usaha minimum yang diperlukan sebuah gaya untuk membawa muatan q = 3 μC dari jarak jauh tak terhingga ke titik 0,5 m dari muatan lain Q = 20 μC ? 4. elektron dipercepat dalam muatan listrik homogen (1000 V/m). Berapakah kecepatannya setelah menempuh jarak 0,5 cm dari keadaan diam ?

Soal Suhu Dan Kalor

Zat cair yang massanya 10 kg dipanaskan dari suhu 250C menjadi 750C membutuhkan energi sebesar 4 x 105 J. Kalor jenis zat cair tersebut adalah …. A. 200 J/kg K B. 400 J/kg K C. 600 J/kg K D. 800 J/kg K E. 1.000 J/kg K 2. Sepotong logam memiliki massa 1 kg dan bersuhu 800C dimasukkan ke dalam 2 kg air yang suhunya 200C. Setelah keadaan setimbang suhu campuran menjadi 230C. Jika kalor jenis air 1 kal/g 0C maka kalor jenis logam tersebut adalah …. A. 0,105 kal/g 0C B. 0,201 kal/g 0C C. 1,105 kal/g 0C D. 2,051 kal/g 0C E. 2,105 kal/g 0C 3. Bila zat cair dipanaskan maka pertambahan volumenya berbanding …. A. lurus dengan suhu awal B. terbalik dengan kenaikan suhu C. lurus dengan suhu akhir D. terbalik dengan suhu akhir E. lurus dengan kenaikan suhu 4. Pernyataan berikut yang sesuai dengan konsep radiasi kalor adalah …. A. kalor berpindah dalam bentuk gelombang mekanik B. kalor berpindah melalui zat perantara C. benda hitam lebih mudah menyerap kalor daripada memancarkannya D. laju kalor yan